Wisata Pantai Di Batang Jawa Tengah
Wisata Pantai di batang
Wisata Pantai di batang adalah tujuan wisata favorit bagi semua orang dan sangat cocok untuk mereka yang ingin berlibur bersama keluarga atau teman. bepergian di pantai juga bisa memberikan sensasi liburan yang berbeda dan menyenangkan.Wisata pantai di batang banyak disukai, disini pengunjung dapat bermain air, berenang atau hanya berfoto. Mengambil foto dengan latar belakang laut memberikan kesenangan tersendiri dan tentu saja Selain bermain di pantai, pengunjung dapat mencicipi makanan laut yang sangat ditunggu saat bepergian di pantai.
Tidak perlu bingung jika kamu mencari wisata pantai di Batang yang direkomendasikan untuk Anda, karena kami akan memberikan informasi beberapa pantai di Batang. Berikut adalah 4 pantai di Batang, Jawa Tengah.
Pantai Jodo Di Batang
Pantai Jodo di Batang |
Semua orang
pasti menginginkan berwisata di pantai. Siapa sih yang gak suka pantai, semua
orang pasti suka. Nah disini kami rekomendasikan buat kamu yang hobi mantai.
Berbagai keseruan bisa kamu lakukan disini. Mulai dari berfoto selfie serta
banyak lagi. Disini juga tersedia warung yang menjual berbagai kuliner. Sangat
cocok jika anda berlibur di pantai ini bersama keluarga. Lokasinya berada di Dukuh
Buntu, Gringsing, Kabupaten Batang, Jawa Tengah.
Pantai Sigandu Di Batang
Pantai Sigandu Di batang |
Wisata
Pantai ini memiliki keindahan tersendiri sehingga menarik banyak minat wisatawan
baik dari Kabupaten Batang maupun dari daerah lainnya. Keindahan yang paling utama
adalah keindahan matahari terbit. Di Pantai Sigandu Anda dapat menikmati
keindahan matahari terbit, tetapi tentu saja untuk menikmatinya Anda harus
datang lebih awal sebelum matahari terbit. Lokasinya berada di Klidang Lor,
Kec. Batang, Kabupaten Batang, Jawa Tengah.
Pantai Celong Di Batang
Pantai Celong Di Batang |
Wisata
Pantai Celong di Batang Jawa Tengah adalah tempat wisata yang ramai dikunjungi wisatawan
pada hari kerja dan hari libur. Tempat ini sangat indah dan bisa memberikan
sensasi berbeda dengan aktivitas kita sehari-hari. Wisata ini memiliki
keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi. Sangat disayangkan jika Anda
berada di kota Batang tidak mengunjungi wisata pantai yang memiliki keindahan
yang tak tertandingi. Lokasinya berada di Sawangan, Gringsing, Kabupaten Batang,
Jawa Tengah.
Pantai Ujung Negoro Di Batang
Pantai Ujung Negoro Di Batang |
Pantai yang
berada di ujung timur Kecamatan Kandeman, Kabupaten Batang ini memiliki pesona
tersendiri. Lokasinya unik, antara terumbu baik Timur dan Barat yang menjorok
ke laut. Di sebelah timur ada pemakaman Syekh Maulana Maghribi, salah satu
penyebar Islam di Jawa dan juga Gua Aswatama. Lokasinya berada di Ujungnegoro,
Kandeman, Kabupaten Batang, Jawa Tengah.
Itulah beberapa Tempat Wisata Pantai yang Menarik dan Direkomendasikan untuk anda kunjungi yang berada di Batang, Jawa Tengah. Selalu jaga lingkungan, jangan buang sampah sembarangan dan hormati kearifan lokal ketika mengunjungi Batang. Selamat menikmati liburan….
Itulah beberapa Tempat Wisata Pantai yang Menarik dan Direkomendasikan untuk anda kunjungi yang berada di Batang, Jawa Tengah. Selalu jaga lingkungan, jangan buang sampah sembarangan dan hormati kearifan lokal ketika mengunjungi Batang. Selamat menikmati liburan….
Belum ada Komentar untuk "Wisata Pantai Di Batang Jawa Tengah"
Posting Komentar